Manfaat Penggunaan Bot untuk Mempermudah Bisnis Online

Mayoritas bisnis di abad-21 ini dijalankan secara online. Karena dengan hadirnya teknologi yang semakin lama semakin canggih, omzet penjualan dapat terus meningkat. Hal ini dipengaruhi oleh bot, salah satu fitur canggih berupa live chat yang bertugas dalam menjalin komunikasi terhadap pelanggan. Selain robot, kini hadir juga bukubank yang dapat memberikan informasi actual seputar mutasi rekening.

Beberapa Manfaat Penggunaan Bot yang Dapat Memudahkan Bisnis Online

Ketika bisnis online yang dijalankan oleh pebisnis semakin dikenal masyarakat luas, maka tentu saja jumlah customer juga akan semakin meningkat. Namun, di awal merintis bisnis biasanya pebisnis belum memiliki cukup modal untuk merekrut banyak pegawai customer service yang akan membantu bisnisnya di bidang pelayanan. Apalagi saat bisnis berkembang dan semakin banyak customernya.

Hal ini akan sangat merepotkan para pebisnis karena belum memiliki cukup dana untuk menggaji para pegawainya. Solusinya adalah pebisnis bisa menggunakan bantuan teknologi seperti bot. Teknologi robot berupa live chat yang akan membantu para pebisnis dalam menjalankan bisnis jualan online.  Ada beberapa manfaat yang bisa diperoleh jika menggunakan bantuan robot antara lain :

1. Bot dapat menghemat biaya

Jika biasanya para pebisnis harus mengeluarkan biaya besar untuk menggaji beberapa pegawai customer service, maka biaya bisa lebih ditekan hingga mencapai 30 persen jika para pebisnis menggunakan bantuan bot. Penggunaan bot bisa diterapkan pada toko online dengan cara menjawab pertanyaan customer dengan cepat dan sesegera mungkin.

Bot merupakan program komputer yang berbasis Artificial Intelligence atau Al yang dapat membantu para pebisnis dalam melakukan percakapan secara real-time dengan para customers yang akan melakukan belanja online. Bot tersebut bekerja menggunakan prinsip Al seperti Machine Learning dan NLP atau Natural Language Processing.

2. Hemat waktu

Dengan bantuan bot, calon customer bisa lebih menghemat waktu karena informasi yang mereka tanyakan dapat terjawab dengan segera. Informasi yang diberikan oleh bot merupakan informasi yang relevan dengan segala pertanyaan yang diajukan oleh calon customer. Sehingga transaksi bisa dilakukan tanpa harus menunggu jawaban dari pemilik bisnis.

Untuk pihak pebisnis, mereka bisa menggunakan bantuan bukubank agar laporan mutasi bisa didapatkan secara real-time. Oleh karena itu, bot akan sangat membantu perkembangan bisnis menjadi lebih produktif. Bahkan, para pemilik bisnis tidak merasa kewalahan ketika bisnisnya semakin berkembang dan banyak calon customer yang bertanya informasi seputar produk.

3. Jumlah penjualan meningkat

Selain menghemat biaya untuk pihak penjual dan menghemat waktu untuk pihak pembeli, penggunaan robot juga dapat meningkatkan jumlah penjualan sehingga saldo rekening akan bertambah banyak. Bot juga akan membantu meningkatkan keuangan para pemilik bisnis karena reputasi bisnis semakin baik dan semakin dikenal oleh masyarakat luas.

Berdasarkan riset, penggunaan bot berpengaruh besar terhadap perkembangan bisnis. Apalagi jika transaksi bisa dilakukan dengan beberapa sistem pembayaran seperti COD, mbanking, ibanking, dan lain sebagainya. Tentu saja sistem pembayaran yang bervariasi akan memudahkan calon customer ketika akan membeli produk bisnis yang dipasarkan oleh penjual.

Oleh karena itu, hadirnya bot akan sangat membantu para pelaku bisnis ukm dalam menjalankan usahanya. Terlebih lagi adanya https://bukubank.com juga akan memudahkan setiap proses penjualan karena aplikasi cek mutasi tersebut memberikan informasi berupa notifikasi uang masuk dan uang keluar secara otomatis tanpa pemilik bisnis melakukan pengecekan secara manual di ATM.

Scroll to Top